Isi Artikel Utama

Abstrak

Postur kerja yang buruk dapat menyebabkan sejumlah masalah di tempat kerja yang dapat menimbulkan kerugian kecelakaan pada karyawan. Salah satu akibat yang dapat ditimbulkan dari aktivitas tersebut salah satunya keluhan musculoskeletal. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui posisi tubuh yang digunakan saat bekerja dalam proses pembuatan agar-agar yang dapat menimbulkan cedera berdasarkan keluhan para operator produksi. Data penelitian yang digunakan adalah mix methode dan metode kuisioner NBM, metode RULA, dan REBA untuk mengidentifikasi keluhan muskuloskeletal di antara operator untuk memastikan tingkat bahaya postur tubuh dan metode EFD untuk merancang alat bantu yang ergonomis. Hasil dari penelitian yang diperoleh kuisioner NBM dari 9 operator mengungkapkan bahwa keluhan yang paling banyak adalah nyeri pada lengan bawah kiri, yaitu sebanyak 11% dari seluruh keluhan dan 67% diantaranya sangat nyeri. Metode REBA untuk pencampuran bahan baku mendapatkan rating tindakan level-2, sedangkan RULA untuk aktivitas pengemasan mendapatkan rating tindakan level-3. Tingkat aktivitas tertinggi yang terdapat pada area pengemasan menjadi dasar terciptanya alat yang ergonomis.

Kata Kunci

EFD House of Ergonomic MSDs NBM Postur tubuh REBA RULA EFD House of Ergonomic MSDs NBM Postur tubuh REBA RULA

Rincian Artikel

References

  1. Y. Mauluddin, D. Sa’dudin Taptajani, and I. D. Sapitri, “Perencanaan Penanggulangan Kecelakaan Akibat Kerja di PD. Barokah Putri,†Jurnal Kalibrasi, vol. 20, no. 2, pp. 147–157, 2022, [Online]. Available: https://jurnal.itg.ac.id/
  2. Y. Mauluddin and M. T. Ramadhan, “Analisis Beban Angkat dan Postur Kerja dalam Pengangkutan Gallon Air 19 Kg di PT Medina,†Jurnal Kalibrasi, vol. 18, no. 01, pp. 30–35, 2020, [Online]. Available: http://jurnal.sttgarut.ac.id/
  3. Y. Mauluddin and C. A. Maessa, “Pengaruh Postur Tubuh Saat Belajar Online Terhadap Keluhan Muskuloskeletal,†Jurnal Kalibrasi, vol. 19, no. 2, pp. 118–129, 2021, [Online]. Available: https://jurnal.itg.ac.id/
  4. A. T. Purwandari, D. Sumantri, N. Parwati, and W. N. Tanjung, “Analisis Risiko Postur Kerja pada Pengoperasian Mesin Pengolah Sampah Plastik Creatics,†vol. 22, pp. 21–26, 2021.
  5. I. Safhira and C. Satrya, “Kajian Tingkat Keparahan Postur Janggal yang Berkontribusi kepada Gangguan Sistem Muskuloskeletal ( Studi Pustaka Naratif ),†National Journal of Occupational Health and Safety, vol. 2, pp. 1–9, 2021.
  6. J. Hutabarat, Dasar-Dasar Pengetahuan Ergonomi. Malang: Media Nusa Creative, 2017.
  7. V. Methalina Afma and B. W. Widodo, “Perancangan Alat Bantu Pengulitan Kambing Menggunakan Metode Reba (Rapid Entire Body Assessment) Untuk Mengurangi MSDs,†Profisiensi, vol. 8, no. 1, 2020.
  8. G. Dwinoor Rembulan and S. Maratama, “Perancangan Alat Bantu Dengan Metode Conjoint Analysis Dan Quality Function Deployment (QFD) Berdasarkan Prinsip Ergonomi,†Jurnal of Industrial Engineering and Management Systems, vol. 15, no. 1, pp. 35–44, 2022, [Online]. Available: http://journal.ubm.ac.id/
  9. N. Syafiq and E. Nur Hayati, “PERANCANGAN DAN PENGEMBANGAN ALAT PEMOTONG STYROFOAM SEMI OTOMATIS MENGGUNAKAN METODE RULA DI DESA KALISARI,†Jurnal DInamika Teknik, vol. XIII, no. 1, 2020.
  10. D. Pramestari, “Metode Ovako Work Posture Analysis System (Owas),†Irkhaith-Teknologi, vol. 1, no. 2, pp. 22–29, 2017.
  11. Y. Mauluddin and Moch. T. Ramadhan, “Analisis Beban Angkat dan Postur Kerja dalam Pengangkutan Gallon Air 19 Kg di PT Medina,†Jurnal Kalibrasi, vol. 18, no. 1, pp. 30–35, 2020, doi: 10.33364/kalibrasi/v.18-1.728.
  12. R. Aji Mustofa and D. Herwanto, “Alternatif Solusi Perbaikan Postur Kerja Pekerja Bagian Produksi Rangka Pt. Maggio Home Center Bekasi,†journal.untar.ac.id, vol. 9, no. 3, pp. 233–240, 2021.
  13. R. Rahmahwati, T. Wahyudi, and S. Uslianti, “Perbaikan Tingkat Risiko Musculoskeletal Disorders Berdasarkan Pendekatan Nordic Body Map dan Rapid Upper Limb Assessment Pada Hasil Rancang Bangun Mesin Roasting Kopi Digital Otomatis,†vol. 10, no. 2, pp. 191–200, 2021.
  14. Y. Mauluddin and C. A. Maessa, “Pengaruh Postur Tubuh Saat Belajar Online Terhadap Keluhan Muskuloskeletal,†Jurnal Kalibrasi, vol. 19, no. 2, pp. 118–129, 2021, doi: 10.33364/kalibrasi/v.19-2.1097.
  15. A. Anwardi, N. Nofirza, and H. Jasri, “Perancangan Alat Bantu Memanen Karet Ergonomis Guna Mengurangi Resiko Musculoskeletal Disorder Menggunakan Metode RULA dan EFD,†Jurnal Teknik Industri: Jurnal Hasil Penelitian dan Karya Ilmiah dalam Bidang Teknik Industri, vol. 5, no. 2, p. 139, 2020, doi: 10.24014/jti.v5i2.9000.
  16. O. Purnamayudhia and Subaderi, “Rancang Bangun Produk Furniture d engan Metode Ergonomic Function Deployment,†Jurnal Teknik Industri, vol. 10, no. 3, pp. 210–217, 2020, doi: 10.25105/jti.v10i3.8406.
  17. M. Iqbal Ash Shidiq et al., “Rancangan Alat untuk Efektivitas Pengisian Antiscale di PT. PJB Gresik Berdasarkan Analisis Postur Kerja Menggunakan Metode Rapid Entire Body Assessment,†Serambi Engineering, vol. VII, no. 3, 2022.
  18. S. Uslianti, R. Rahmahwati, and T. Wahyudi, “Evaluasi Tingkat Risiko Keluhan Muskuloskeletal Berdasarkan Metode Nordic Body Map dan RULA Pada Redesain Alat Pemipil Jagung,†Jurnal Media Teknik dan Sistem Industri, vol. 6, no. 2, p. 68, Sep. 2022, doi: 10.35194/jmtsi.v6i2.1736.