Isi Artikel Utama
Abstrak
Earned Value merupakan salah satu metode pengelolaan proyek yang digunakan untuk mengendalikan biaya dan waktu. Tujuan metode ini untuk memprediksi keterlambatan dan memprediksi seberapa besar biaya tambahan dan total biaya keseluruhan proyek. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif. Laporan kemajuan proyek diolah untuk mendapatkan, ACWP, BCWS, dan BCWP. Proyek Well Hook Up ini dikerjakan dengan nilai kontrak Rp. 1.052.042.594,43 dengan waktu pelaksanaan 116 hari. Pada minggu ke-6 progress rencana adalah RP. 480.903.472,85 (45,71%) sedangkan progres aktualnya Rp. 417.733541,91 (39,71%) sehingga ada selisih progress sebesar 6%. Dari analisis perhitungan yang dilakukan dari aspek biaya pada minggu ke – 6 didapatkan proyeksi total biaya sampai akhir proyek atau adalah Rp. 920.601.392,20 sedangkan anggaran yang tersedia Rp. 1.052.042.594,43 sehingga kontraktor mendapatkan keuntungan Rp. 131.441.202,23. Dari aspek waktu pada pelaporan minggu ke – 6 didapatkan proyeksi waktu pelaksanaan pekerjaan sampai akhir proyek atau Estimate At Schedule (EAS) = 129 hari sehingga pekerjaan ini mengalami keterlambatan selama = 13 hari kalender.
Kata Kunci
Rincian Artikel
References
- D. Kartikasari, “Pengendalian Biaya Dan Waktu Dengan Metode Earned Value (Studi Kasus : Proyek Struktur dan Arsitektur Production Hall-02 Pandaan),†J. Tek. Sipil Untag Surabaya, vol. 7, no. 2, pp. 107–114, 2014.
- Yomelda and C. Utomo, “Analisa Earned Value pada Proyek Pembangunan Vimala Hills Villa dan Resort Bogor,†J. Tek. ITS, vol. 4, no. 1, pp. 76–81, 2015.
- I. Meliasari, M. Indrayadi, and Lusiana, “Earned Value Analysis Terhadap Biaya dan Waktu pada Proyek Konstruksi (Studi Kasus Proyek Pembangunan Sarana/Prasarana Pengamanan Pantai),†J. Tek. Sipil Univ. Tanjungpura, vol. 2, no. 2, pp. 1–11, 2011.
- A. E. Pertiwi, “Evaluasi Pengendalian Waktu Pada Proyek Pembangunan Gedung Rawat Inap 3 Dan 4 Rsud Suradadi Menggunakan Earned Value Concept,†J. Ekon., vol. 2, no. 1, pp. 41–49, 2010.
- M. Izeul et al., “Metode Earned Value Untuk Analisa Kinerja Biaya Pembangunan Condotel De Vasa Surabaya,†vol. 4, no. 1, 2015.
- Juliana, “Analisis Pengendalian Biaya Dan Waktu Pada Proyek Konstruksi Dengan Metode Earned Value Management (Evm),†J. Fakt. Exacta, vol. 9, no. 3, pp. 257–265, 2016.
- Y. W. Nufah, G. Yanti, and F. Lubis, “Analisis Proyek Dengan Metode Earned Value Concept (Studi Kasus Pada Proyek Pembangunan Jalan Tol Ruas Pekanbaru – Dumai Seksi 2 STA. 9+500 - 33+600),†Semin. Nas. Cendekiawan ke 5 Tahun 2019 Buku 1 â€Teknologi dan Sains“, vol. 1, pp. 1–7, 2019.
- I. G. Ngurah and D. Paramartha, “Analisa cost management project menggunakan metode earned value management dan to-complete performance index,†no. October 2011, 2020.
- N. Dewi, “Studi Penggunaan Metode Evm ( Earned Value Management ) Pada Pengendalian Biaya Dan Waktu Pada Proyek Pembangunan Mall Grand Daya Square,†Br. J. Psychiatry, 2015.
- A. Widiningrum et al., “Analisis Kinerja Proyek Dengan Metode Earned Value Management Pada Proyek Shutdown Sto Tanjungsari Project Performance Analysis With Earned Value Management Method in Sto Tanjungsari Shutdown,†e-Proceeding Eng., vol. 5, no. 3, pp. 1–6, 2017.
- F. Ramdhani, “Analisis Bi Aya Dan Waktu Dengan Metode Earned Value Concept Pada Proyek Bjdm Area Rl Construction At Well 3S-21B Area 9 Pt. Adhi Karya Cs Work Unit Rate Packagea – Duri,†J. Tek. Sipil Univ. Abdurrab, vol. 1, no. 1, pp. 17–35, 2016.
- I. Mi. S. . M.T, ANALISA NILAI HASIL TERHADAP PROYEK KONSTRUKSI DENGAN MENGGUNAKAN METODE EARNED VALUE ANALYSIS ( EVA ) ( Studi Kasus Pada Proyek Pembangunan RSUD Suradadi Kabupaten Tegal ) SKRIPSI. 2021.
References
D. Kartikasari, “Pengendalian Biaya Dan Waktu Dengan Metode Earned Value (Studi Kasus : Proyek Struktur dan Arsitektur Production Hall-02 Pandaan),†J. Tek. Sipil Untag Surabaya, vol. 7, no. 2, pp. 107–114, 2014.
Yomelda and C. Utomo, “Analisa Earned Value pada Proyek Pembangunan Vimala Hills Villa dan Resort Bogor,†J. Tek. ITS, vol. 4, no. 1, pp. 76–81, 2015.
I. Meliasari, M. Indrayadi, and Lusiana, “Earned Value Analysis Terhadap Biaya dan Waktu pada Proyek Konstruksi (Studi Kasus Proyek Pembangunan Sarana/Prasarana Pengamanan Pantai),†J. Tek. Sipil Univ. Tanjungpura, vol. 2, no. 2, pp. 1–11, 2011.
A. E. Pertiwi, “Evaluasi Pengendalian Waktu Pada Proyek Pembangunan Gedung Rawat Inap 3 Dan 4 Rsud Suradadi Menggunakan Earned Value Concept,†J. Ekon., vol. 2, no. 1, pp. 41–49, 2010.
M. Izeul et al., “Metode Earned Value Untuk Analisa Kinerja Biaya Pembangunan Condotel De Vasa Surabaya,†vol. 4, no. 1, 2015.
Juliana, “Analisis Pengendalian Biaya Dan Waktu Pada Proyek Konstruksi Dengan Metode Earned Value Management (Evm),†J. Fakt. Exacta, vol. 9, no. 3, pp. 257–265, 2016.
Y. W. Nufah, G. Yanti, and F. Lubis, “Analisis Proyek Dengan Metode Earned Value Concept (Studi Kasus Pada Proyek Pembangunan Jalan Tol Ruas Pekanbaru – Dumai Seksi 2 STA. 9+500 - 33+600),†Semin. Nas. Cendekiawan ke 5 Tahun 2019 Buku 1 â€Teknologi dan Sains“, vol. 1, pp. 1–7, 2019.
I. G. Ngurah and D. Paramartha, “Analisa cost management project menggunakan metode earned value management dan to-complete performance index,†no. October 2011, 2020.
N. Dewi, “Studi Penggunaan Metode Evm ( Earned Value Management ) Pada Pengendalian Biaya Dan Waktu Pada Proyek Pembangunan Mall Grand Daya Square,†Br. J. Psychiatry, 2015.
A. Widiningrum et al., “Analisis Kinerja Proyek Dengan Metode Earned Value Management Pada Proyek Shutdown Sto Tanjungsari Project Performance Analysis With Earned Value Management Method in Sto Tanjungsari Shutdown,†e-Proceeding Eng., vol. 5, no. 3, pp. 1–6, 2017.
F. Ramdhani, “Analisis Bi Aya Dan Waktu Dengan Metode Earned Value Concept Pada Proyek Bjdm Area Rl Construction At Well 3S-21B Area 9 Pt. Adhi Karya Cs Work Unit Rate Packagea – Duri,†J. Tek. Sipil Univ. Abdurrab, vol. 1, no. 1, pp. 17–35, 2016.
I. Mi. S. . M.T, ANALISA NILAI HASIL TERHADAP PROYEK KONSTRUKSI DENGAN MENGGUNAKAN METODE EARNED VALUE ANALYSIS ( EVA ) ( Studi Kasus Pada Proyek Pembangunan RSUD Suradadi Kabupaten Tegal ) SKRIPSI. 2021.