Isi Artikel Utama

Abstrak

Koperasi Pengayoman Intan (KOPIN) Lapas Garut dibentuk pada tahun 1984 dengan tujuan membangun, mengembangkan potensi dan meningkatkan kemampuan ekonomi anggota yang berlandaskan atas asas kekeluargaan dari anggota dan untuk kesejahteraan anggota. Dalam pengelolaan proses kerjanya Koperasi Pengayoman Intan (KOPIN) Lapas Garut terdiri dari pengelolaan simpan pinjam, pengelolaan bidang perdagangan, pengelolaan bidang peternakan dan pengelolaan bidang pemancingan. Berdasarkan hasil analisis diperoleh kesimpulan bahwa system pengelolaan secara manual telah menimbulkan beberapa kendala antara lain akurasi data yang rendah dan respon time yang rendah sehingga mengurangi pelayanan terhadap anggotanya.  Sebagai solusi alternatifnya adalah pengembangan system berbasis web dengan metodologi yang digunakan adalah Rational Unified Process (RUP). Hasil penelitian ini menunjukan bahwa system aplikasi yang dibangun telah relevan dengan tujuan yang diharapkan sesuai dengan pengujian alfa yang dilakuakan. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa dengan adangan pengembangan system ini telah mampu meningkatkan pelayanan kepada anggota.

Kata Kunci

Cooperative Information Systems RUP Web Koperasi RUP Sistem Informasi Web

Rincian Artikel

Cara Mengutip
[1]
A. D. . Supriatna, Y. Septiana, dan T. A. Renaldi, “Rancang Bangun Sistem Informasi Keuangan pada Koperasi Pengayoman Intan Lapas Garut Berbasis Web”, Jurnal Algoritma, vol. 19, no. 2, hlm. 738–746, Nov 2022.

References

  1. N. Hasan and W. E. Susanto, “Aplikasi Sistem Informasi Koperasi Simpan Pinjam Dengan Metode Incremental,” Bianglala Inform., 2021, doi: 10.31294/bi.v8i2.8622.
  2. I. L. Listiana, K. Murniati, A. Mutolib, and H. Yanfika, “Pelayanan & Manfaat Koperasi serta Pengaruhnya terhadap Partisipasi Anggota (Studi Kasus Pada Koperasi Jurai Siwo Ragem Kota Metro,” J. Ekon. Pertan. dan Agribisnis, 2021, doi: 10.21776/ub.jepa.2021.005.01.16.
  3. R. Dwi Maulana, “Aplikasi Koperasi Karyawan Unit Malinau Pt . Inhutani Ii Kalimantan Utara Berbasis Web,” 2022.
  4. B. Tri Sadewo, M. Maskur, and E. D. Wahyuni, “Sistem Informasi Koperasi Simpan Pinjam & Akuntansi Dengan Model Metode Pengembangan Waterfall,” J. Repos., vol. 2, no. 6, p. 757, 2020, doi: 10.22219/repositor.v2i6.194.
  5. A. Herdiansah, T. Handayani, N. Hariyani, and T. Nugroho, “Sistem Informasi Koperasi Simpan Pinjam Studi Kasus Koperasi Kodanua Serang,” JIKA (Jurnal Inform., vol. 4, no. 1, p. 15, 2020, doi: 10.31000/jika.v4i1.2294.
  6. S. Surtikanti, “Pengembangan Sistem Informasi Koperasi dengan Menggunakan Metode Web Based Engineering,” J. Inform. Univ. Pamulang, vol. 3, no. 1, p. 29, 2018, doi: 10.32493/informatika.v3i1.1427.
  7. G. Gin Ichwaniadi Ginanjar and A. Deddy Supriatna, “Pengembangan Sistem Informasi KSP di KPRI Makmur Sejahtera Berbasis Desktop,” J. Algoritm., vol. 12, no. 2, pp. 442”“449, 2016, doi: 10.33364/algoritma/v.12-2.442.
  8. C. Péraire, M. Edwards, A. Fernandes, E. Mancin, and Kathy, Front cover The IBM Rational Unified Process. 2007.
  9. Sugiyono, Statistika Untuk Penelitian. Bandung: CV. ALFABETA, 2019.
  10. H. Abrar, Manajemen Proyek (Perencanaan, Penjadwalan dan Pengendalian Proyek). Yogyakarta: ANDI, 2009.
  11. R. A. Sukamto and M. Shalahuddin, Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur. 2018.
  12. Sri Mulyani, Sistem Informasi Manajemen. Bandung: Abdi Sistematika, 2016.