Isi Artikel Utama

Abstrak

Permasalahan sampah di Kota Medan merupakan permasalahan serius yang memerlukan perhatian mendalam, penumpukan sampah ini berdampak negatif terhadap kesehatan, kenyamanan dan kualitas estetika lingkungan. Penelitian ini berkontribusi pada integrasi SIG dan Algoritma Dijkstra untuk pengelolaan TPS di Kota Medan. Dengan memanfaatkan GIS, diharapkan pengelolaan sampah dapat lebih efektif dengan memantau sebaran dan kondisi tempat pembuangan sampah, serta memudahkan masyarakat untuk melaporkan lokasi pembuangan sampah ilegal. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa GIS dan djikstra berhasil menemukan rute jarak terdekat beserta waktu estimasi.

Kata Kunci

Manajemen Sampah Pemetaan TPS Kota Medan Integrasi SIG-Dijkstra Sistem Informasi Geografis Rute Terdekat Manajemen Sampah Pemetaan TPS Kota Medan Integrasi SIG-Dijkstra Sistem Informasi Geografis Rute Terdekat

Rincian Artikel

Cara Mengutip
[1]
A. Yulia dan T. Triase, “Sistem Informasi Geografis Pemetaan dan Pencarian Lokasi Terdekat Tempat Sampah Sementara di Kota Medan Menggunakan Algoritma Djikstra”, Jurnal Algoritma, vol. 21, no. 2, hlm. 252–263, Des 2024.

References

Read More